^_^

beauty is not about looks, make-up or clothes. true beauty comes from being yourself, the more you show who you really are the prettier you will be

Sunday, May 08, 2011

arti kekurangan

Setiap orang pasti sensitif terhadap apa yang dipandang sebagai "kekurangan" pada fisiknya. apalagi kalau orang-orang di sekitar memakainya sebagai bahan ejekan. menyebut kekurangan itu untuk memaki. bahkan, para pelawak yang kehabisan lelucon memakainya juga untuk memunculkan kelucuan. akibatnya, jauh di dalam hati, "kekurangan" fisik menimbulkan tekanan dan rasa minder yang mengusik jiwa pemiliknya. namun, benarkah itu "kekurangan"?

jangan pernah meremehkan kondisi fisik seseorang, apalagi jika orang itu adalah DIRI ANDA SENDIRI. dunia ini penuh dengan orang "berkekurangan" fisik tetapi berprestasi besar. sebut saja gadis buta sekaligus tuna rungu, Hellen Keller.












pianis "bertangan kepiting" (masing2 tangan berjari dua) dari korea, Hee Ah Lee

wanita lumpuh pelukis dan motivator hebat, Joni Eareckson Tada.

dan masih banyak lagi. jika Tuhan berkenan memakai mereka, tak ada yang sanggup menghalangi. termasuk keterbatasan fisik mereka.